VISI
“Mewujudkan Peserta Didik yang Berahlakul Karimah, Berprestasi dan Berdaya Saing.”
MISI
1.Menumbuhkembangkan kebiasaan mengamalkan dan mengahayati ajaran Islam secara nyata dalam kehidupan sehari-hari melalui pembiasaan ibadah wajib dan sunah
2.Menumbuhkembangkan akhlaqul karimah dalam kehidupan sehari-hari melalui pembiasaan
3.Menumbuhkembangkan rasa kepedulian terhadap diri sendiri, sesama dan lingkungan sekitar.
4.Menumbuhkembangkan potensi peserta didik untuk meraih prestasi bidang akademik di tingkat provinsi melalui pelatihan dan pembinaan
5.Menumbuhkembangkan potensi peserta didik untuk meraih prestasi di bidang non akademik di tingkat kabupaten dan provinsi melaluimpelatihan dan pembinaan ekstrakurikuler
6.Menumbuhkembangkan rasa percaya diri peserta didik agar dapat bersaing dalam segala bidang melalui training motivasi
7.Menumbuhkembangkan potensi peserta didik dalam memanfaatkan kearifan lokal melalui praktik-praktik keterampilan.
Beri Komentar